Leadership Habit: Bersikap Konsisten

Konsisten adalah habit yang harus dimiliki oleh seorang leader. Karena hanya dengan bersikap konsisten, maka Anda bisa menjadi seorang pemimpin yang dapat dipercaya dan dihormati oleh orang-orang yang Anda pimpin. Konsisten adalah salah satu Leadership Habit penting yang diharapkan karyawan dari seorang pemimpin.

Bagaimana kunci menjadi seorang pemimpin yang konsisten? Continue reading

Kepercayaan Sebagai Perekat Hubungan

“Perekat yang menyatukan suatu hubungan, termasuk hubungan antara pemimpin dan yang dipimpin adalah kepercayaan, dan kepercayaan itu dibangun atas dasar integritas.” –
Brian Tracy

Kepercayaan adalah fondasi dari semua hubungan. Hubungan kerja, bisnis, kepemimpinan dan tentu saja cinta dibangun atas dasar kepercayaan. Tanpa itu, sebuah hubungan tak akan berjalan, sebuah organisasi pun akan kacau. Continue reading